Pemodelan Pengaruh Risiko dengan Pendekatan Centrality dan Graph-based Learning Approach pada Transformasi Digital Kesehatan
Keywords:
Transformasi Digital Kesehatan, Pendekatan Centrality dan Graph-based Learning Approach, Manajemen Risiko, Strategi MitigasiAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk memodelkan pengaruh risiko dalam transformasi digital kesehatan menggunakan pendekatan analisis jaringan (network analysis) dan Graph-based Learning Approach. Dataset yang digunakan terdiri dari tujuh kategori risiko utama: keamanan siber, kegagalan sistem, ketergantungan vendor, resistensi SDM, kepatuhan regulasi, integrasi sistem, dan kualitas data. Setiap kategori memiliki tingkat risiko dan strategi mitigasi yang berbeda. Untuk menentukan tingkat pengaruh sistemik setiap risiko dalam ekosistem digital kesehatan, konstruksi network graph digunakan untuk menganalisis hubungan antar risiko. Untuk melakukan ini, metrik Degree Centrality, Betweenness Centrality, dan PageRank digunakan. Hasil analisis menunjukkan bahwa Keamanan Siber, Privasi Data, dan Kepatuhan Regulasi memiliki nilai tertinggi dan PageRank tertinggi, menunjukkan betapa pentingnya hal itu untuk kestabilan sistem. Selain itu, pemetaan strategi mitigasi berbasis data memungkinkan untuk memprioritaskan tindakan pencegahan yang lebih efektif, seperti penerapan firewall, rencana pemulihan bencana, dan audit kepatuhan UU PDP. Secara keseluruhan, model ini menawarkan pendekatan komprehensif dan berbasis data untuk mengelola risiko transformasi digital kesehatan, yang mendukung pengambilan keputusan yang lebih terukur dan cerdas di era kesehatan berbasis teknologi.
Downloads
References
S. Ariani, “ANALISIS KEBERHASILAN IMPLEMENTASI REKAM MEDIS ELEKTRONIK DALAM MENINGKATKAN EFISIENSI DAN MUTU PELAYANAN,” J. Kesehat. dan Kedokt., vol. 2, no. 2, pp. 7–14, Jun. 2023, doi: 10.56127/JUKEKE.V2I2.720.
Kemenkes, “Rencana Strategis Kementerian Kesehatan 2022 - 2024,” https://kemkes.go.id/id/rencana-strategis-kementerian-kesehatan-2022---2024, 2022. https://kemkes.go.id/id/rencana-strategis-kementerian-kesehatan-2022---2024 (accessed Dec. 22, 2025).
R. Puspita, “Pilar Pertahanan Siber dalam Transformasi Kesehatan Digital,” https://csirt.or.id/berita/pilar-pertahanan-siber-kesehatan?utm_source=chatgpt.com, 2025. https://csirt.or.id/berita/pilar-pertahanan-siber-kesehatan?utm_source=chatgpt.com (accessed Dec. 22, 2025).
P. Ivan, R. Manurung, and M. Simarmata, “Digitalisasi Layanan Kesehatan: Tantangan Etika dan Keamanan Data Pasien,” Pres. J. Hukum, Adm. Negara, dan Kebijak. Publik, vol. 2, no. 2, pp. 263–273, Jun. 2025, doi: 10.62383/PRESIDENSIAL.V2I2.811.
Y. Chen, N. Lorenzi, S. Nyemba, J. S. Schildcrout, and B. Malin, “We work with them? Healthcare workers interpretation of organizational relations mined from electronic health records,” Int. J. Med. Inform., vol. 83, no. 7, pp. 495–506, 2014, doi: 10.1016/J.IJMEDINF.2014.04.006.
J. E. Gray, D. A. Davis, D. M. Pursley, J. E. Smallcomb, A. Geva, and N. V. Chawla, “Network analysis of team structure in the neonatal intensive care unit,” Pediatrics, vol. 125, no. 6, Jun. 2010, doi: 10.1542/PEDS.2009-2621.
D. Rossille, M. Cuggia, A. Arnault, J. Bouget, and P. Le Beux, “Managing an emergency department by analysing HIS medical data:a focus on elderly patient clinical pathways,” Health Care Manag. Sci., vol. 11, no. 2, pp. 139–146, 2008, doi: 10.1007/S10729-008-9059-6.
J. C. Brunson and R. C. Laubenbacher, “Applications of network analysis to routinely collected health care data: a systematic review,” J. Am. Med. Inform. Assoc., vol. 25, no. 2, p. 210, Feb. 2017, doi: 10.1093/JAMIA/OCX052.
P. Boldi, M. Santini, and S. Vigna, “Pagerank as a function of the damping factor.” pp. 557–566, 2005.
G. Edwards, “Mixed-method approaches to social network analysis,” ESRC Natl. Cent. Res. Methods, pp. 1–30, 2010.
L. Page, S. Brin, R. Motwani, and T. Winograd, “The PageRank Citation Ranking: Bringing Order to the Web.” 1999.
A. Boodaghian Asl, J. Raghothama, A. Darwich, and S. Meijer, “USING PAGERANK AND SOCIAL NETWORK ANALYSIS TO SPECIFY MENTAL HEALTH FACTORS,” Proc. Des. Soc., vol. 1, pp. 3379–3388, 2021, doi: 10.1017/PDS.2021.599.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Bayu Sulistiyanto Ipung Sutejo, Diah Aryani, Andriyanti Asianto

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.






